Program Studi Magister Administrasi Bisnis UNPAR Raih Akreditasi Unggul LAMEMBA

UNPAR.AC.ID, Bandung – Program Studi Magister Administrasi Bisnis (MAB) Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) berhasil memperoleh status akreditasi “Unggul” dari Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi (LAMEMBA). 

Keputusan yang berlaku sejak tanggal 23 Agustus 2024 tersebut tertuang dalam Keputusan Perkumpulan Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi Nomor: 1491/DE/A.5/AR.10/VIII/2024 yang ditandatangani oleh Prof. Dr. Ina Primiana, S.E., M.T. selaku Dewan Eksekutif LAMEMBA.

Pencapaian akreditasi “Unggul” ini merupakan bukti nyata dari komitmen UNPAR dalam meningkatkan kualitas pendidikan, khususnya melalui Program Studi MAB. Melalui pencapaian ini, UNPAR terus memperkuat posisinya sebagai institusi pendidikan yang “Greater and Stronger”. (KTH-Humas UNPAR)

Berita Terkini

Tracy Tardia Terpilih Menjadi Ketua IKA UNPAR Periode 2024-2027

Tracy Tardia Terpilih Menjadi Ketua IKA UNPAR Periode 2024-2027

UNPAR.AC.ID, Bandung - Tracy Tardia terpilih menjadi Ketua Ikatan Alumni Universitas Katolik Parahyangan (IKA UNPAR) periode 2024-2027 secara aklamasi pada Kongres VII IKA UNPAR, Sabtu (7/9/2024) lalu. Alumni Manajemen UNPAR itu mengungkapkan bahwa di era...

UNPAR Resmi Terima SK Penyatuan STKIP Surya

UNPAR Resmi Terima SK Penyatuan STKIP Surya

UNPAR.AC.ID, Bandung – Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Surya resmi bersatu ke Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR). Izin penyatuan tersebut diterima Anggota Pengurus Yayasan UNPAR lr. lwan Supriadi dan Rektor UNPAR Prof. Tri Basuki Joewono dari...

Kontak Media

Humas UNPAR

Kantor Sekretariat Rektorat (KSR), Universitas Katolik Parahyangan

Jln. Ciumbuleuit No. 94 Bandung 40141 Jawa Barat

Sep 2, 2024

X