Mahasiswa FTIS UNPAR Juara III Nasional ON MIPA-PT

Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ON MIPA_PT) 2010 yang diselenggarakan pada tanggal 28-30 April 2010 diikuti oleh 35 Universitas ternama di Indonesia. Deny Rusaydimanto ( 2007710016) mahasiswa program studi Matematika Fakultas Teknologi Informasi dan Sains UNPAR berhasil menjadi Juara III Nasional ON MIPA-PT 2010. Deny akan mengikuti pemusatan/pendalaman materi dan selanjutnya melalui seleksi serta serangkaian tes dipilih untuk kemudian ditentukan Tim yang akan mewakili Indonesia ke ajang IMC (International Mathematics Competition) di Bulgaria pada tanggal 24-30 Juli 2010.

Berita Terkini

Rektor UNPAR Hadiri Panel Diskusi Bersama Presiden RI Prabowo Subianto

Rektor UNPAR Hadiri Panel Diskusi Bersama Presiden RI Prabowo Subianto

UNPAR.AC.ID, Bandung – Rektor UNPAR Prof. ir. Tri Basuki Joewono, Ph.D. menghadiri panel diskusi bersama Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, di Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (13/3/2025). Melansir laman resmi Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat...

Kontak Media

Humas UNPAR

Kantor Sekretariat Rektorat (KSR), Universitas Katolik Parahyangan

Jln. Ciumbuleuit No. 94 Bandung 40141 Jawa Barat

Mei 31, 2010

X