Sarjana Hubungan Internasional

Gelar Lulusan

S.Hub.Int.
(Sarjana Hubungan Internasional)

Akreditasi

Unggul (BAN-PT)

Ketua Program

Dr. rer. pol. Albert Triwibowo, S.IP., M.A.

Durasi Studi

8 Semester

Informasi Singkat

Program Studi Sarjana Hubungan Internasional adalah salah satu program studi yang ada di bawah naungan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik yang juga merupakan program studi Hubungan Internasional universitas swasta tertua di Indonesia yang memiliki kurikulum yang sangat bervariasi & mengikuti perkembangan keilmuan dikarenakan tenaga pengajarnya memiliki latar belakang yang beragam di berbagai universitas yang terkemuka di dunia.

Program studi kami memiliki empat bidang fokus utama: Politik dan Keamanan, Ekonomi Politik Internasional, Rezim dan Organisasi Internasional, dan Politik Media dan Masyarakat Transnasional.

Selain itu, Hubungan Internasional UNPAR dilengkapi dengan laboratorium Hubungan Internasional yang dikenal dengan Lab HI, yang digunakan untuk kegiatan akademik skala kecil yang dapat dilakukan oleh dosen dan mahasiswa, seperti untuk tugas, rapat, diskusi, lokakarya, dan kegiatan akademik lainnya.

Keunggulan

  • Keseimbangan soft skill dan hard skill lulusan karena pembelajaran menyeluruh
  • Tenaga pengajar yang kompeten & profesional
  • Kerja sama dengan berbagai pihak baik tingkat nasional maupun internasional.

Kerja Sama

Kerja Sama Nasional
  • Direktorat Jenderal Amerika dan Eropa (Amerop-Kemenlu)
  • Direktorat Jenderal kerja Sama Multilateral
  • Direktorat Jenderal Informasi dan Diplomasi Publik (infomed-Kemenlu)
  • Badan Penelitian dan Pengkajian Kebijakan Luar Negeri RI (BPPK-Kemenlu)
  • Sekolah Staf dan Pimpinan kementerian Luar Negeri (Sesparlu-Kemenlu)
  • Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan RI
  • Kementerian Koordinator Perekonomian RI
  • Komisi Pemilihan Koordinator Perekonomian RI
  • Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jabar
  • Dewan Pers
  • Migrant Care
  • TIFA Foundation
  • Imparsial
  • Yayasan Sayangi Tunas Cilik (Save the Children)
  • Konsil Lembaga Swadaya Masyarakat Indonesia
  • Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pembangunan (Bapeltbang)
  • Foreign Policy Community of Indonesia
  • Citarum Institute
  • Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Kerja Sama Internasional
  • Association of Southeast, East Asian Catholic Colleges Universities (ASEACCU)
  • Association of Christian Universities and Colleges in Asia (ACUCA)
  • British Academy
  • Heinrich Boll Stiftung
  • International NGO Forum on Indonesian Development
  • Technische University of Dortmund, Jerman
  • The Australian Consortium for In-Country Indonesian Studies (ACICIS) Indonesian Institute
  • The University of Notre Dame (Australia)
  • Erasmus Mundus
  • Nuffic Neso
  • Swansea University, Wales, Inggris
  • Korean Institute of Southeast Asian Studies (KISEAS)
  • Trade Union Rights Center (TURC)
  • Department of Global Diaspora Studies (South Korea)
  • Research Center For Overseas Korean Business & Culture (South Korea)
  • Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit (GIZ)
  • Friedrich Ebert Stiftung (FES) South Korea
  • University of Seoul, South Korea

Prospek Karir

  • Diplomat
  • Duta Besar Staf Kementerian Luar Negeri RI dan Kementerian/Lembaga
    Pemerintah lainnya
  • Jurnalis
  • News Anchor
  • Bankir
  • Pengusaha
  • Dosen Peneliti

Bidang Ilmu Hubungan Internasional

Ingin tahu lebih lanjut tentang Bidang Ilmu Hubungan Internasional? Ikuti sosial media kami dan temukan informasi yang Anda butuhkan di laman resmi Bidang Ilmu Hubungan Internasional Universitas Katolik Parahyangan.

Sosial Media

Bidang Ilmu Hubungan Internasional

Ingin tahu lebih lanjut tentang Bidang Ilmu Hubungan Internasional? Ikuti sosial media kami dan temukan informasi yang Anda butuhkan di laman resmi Bidang Ilmu Hubungan Internasional Universitas Katolik Parahyangan.

Sosial Media

Penerimaan Mahasiswa Baru

Bergabunglah bersama Program Studi Sarjana Hubungan Internasional Universitas Katolik Parahyangan dan jadilah jawaban dunia masa depan #disinisekarang

program studi sarjana administrasi publik unpar
X