
Kolaborasi UNPAR dan Idepreneurs untuk Membangun Ekosistem Startup Kreatif
UNPAR.AC.ID, Bandung - Program Wirausaha Merdeka Universitas Katolik Parahyangan, Parahyangan Entrepreneurs Accelerator & Kickstarter Program (PEAK) menggelar kegiatan networking bertajuk Connect & Innovate: Empowering Connections, Building a Creative...

Gunakan Teknologi Geofoam, Teknik Sipil UNPAR Bantu Perbaikan Longsor di Yayasan Al Husainiyyah Muthoyyibah
UNPAR.AC.ID, Bandung - Program Studi Teknik Sipil Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) melalui Program Pengabdian Kepada Masyarakat melakukan kegiatan perbaikan longsor dengan teknologi Geofoam dan MacMat HS di Komplek Yayasan Al Husainiyyah Muthoyyibah. Pengabdian...

UNPAR Luluskan 2 Wisudawan Magister Asal Tanzania dan Afghanistan Program KNB
UNPAR.AC.ID, Bandung - Rektor Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) Prof. Tri Basuki Joewono, Ph.D. kembali melantik dua wisudawan Magister dari program Kemitraan Negara Berkembang (KNB) angkatan 2021 pada Senin (29/7/2024) di Ruang Rapat Besar, Gedung Rektorat...

Dua Mahasiswa HI UNPAR Berhasil Bawa Penelitian ke Konferensi Islands of the World
UNPAR.AC.ID, Bandung – Pada tanggal 25-29 Juni 2024, dua mahasiswa Hubungan Internasional dari Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR), Gisella Aurora Yahya dan Rizky Aditya Ramadhan, berhasil menjadi presenter dalam Konferensi 19th Islands of the World (IOTW) yang...

UNPAR Luluskan 3 Wisudawan Magister Asal Rwanda dan Burundi Program KNB
UNPAR.AC.ID, Bandung - Rektor Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) Prof. Ir. Tri Basuki Joewono, Ph.D. melantik tiga wisudawan Magister dari program Kemitraan Negara Berkembang (KNB) angkatan 2021 pada Rabu (24/7/2024) di Ruang Rapat Besar, Gedung Rektorat UNPAR...
Dosen UNPAR Raih Penghargaan BELLA Awards, Kontribusi Pendidikan di Sektor Pertanian
UNPAR.AC.ID, Bandung – Dosen Program Vokasi Universitas Katolik Parahyangan Nina Septina SP.,MM meraih penghargaan Business Excellence in Lady-Led Agri-enterprises (BELLA) Awards untuk kategori pendidikan di bidang pertanian. Melansir...
Program Studi Teknologi Rekayasa Pangan UNPAR Siap Menjawab Permasalahan Ketahanan Pangan Nasional
UNPAR.AC.ID, Bandung - Ketahanan pangan suatu negara menunjukkan kemampuan memenuhi kebutuhan pangan penduduknya secara berkelanjutan. Di Indonesia, masalah ketahanan pangan menjadi semakin penting, antara lain karena populasi yang terus...
Tim Cole UNPAR Apresiasi Kantin Sehat ala SMP Negeri 1 dan SD Muhammadiyah 1 Surakarta
UNPAR.AC.ID, Bandung – Tim Centre of Local Excellence Universitas Katolik Parahyangan (Cole UNPAR) mengapresiasi Kantin Sehat Ramah Anak di SMP Negeri 1 dan SD Muhammadiyah 1 Surakarta. Menurut Tim Cole UNPAR, Kantin Sehat tersebut bisa...
Diskusi 300 Tahun Immanuel Kant Membahas Kontribusi Metafisika pada Sains
UNPAR.AC.ID, Bandung – Dalam rangka memperingati 300 tahun Immanuel Kant, Universitas Katolik Parahyangan bersama dengan Goethe Institut dan Komunitas Salihara mengadakan diskusi mendalam bertajuk “Landasan Metafisika bagi Sains”. Acara...
Tim Mahasiswa Akuntansi UNPAR Raih “The Most Motivated Team” HSBC Indonesia Business Case Competition 2024
UNPAR.AC.ID, Bandung – Tim dari Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) berhasil memukau para juri dan peserta dalam HSBC Indonesia Business Case Competition 2024, yang diadakan di Jakarta pada April lalu. Dalam kompetisi yang berlangsung...
Warta Himahi UNPAR Raih Gold Winner Indonesia Student Media Awards (ISMA) 2024
UNPAR.AC.ID, Bandung – Warta Himahi, wadah minat mahasiswa dari Himpunan Mahasiswa Program Studi Hubungan Internasional (HMPSHI) Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR), berhasil membawa pulang penghargaan prestisius di ajang Indonesia...
Agenda
Selengkapnya »
Kontak Media
Humas UNPAR
Kantor Sekretariat Rektorat (KSR), Universitas Katolik Parahyangan